BERITA DAERAH

Warta Kota Lhokseumawe

07

Mei

2017
UMRAH, MOMENTUM MEMPERKUAT UKHUWAH

Lhokseumawe ~ Walikota Lhokseumawe, Suaidi Yahya melakukan pelepasan Imum Masjid dan Imum Meunasah dalam wilayah Kota Lhokseumawe untuk melakukan ibadah Umrah. Pelepasan berlangsung di Masjid Agung Islamic Center, Senin (1/5).

27

Apr

2017
WISATA LHOKSEUMAWE HARUS MEMPESONA

Lhokseumawe ~ Sekretaris Daerah Kota Lhokseumawe, Bukhari, AKS, MM membuka acara Gerakan Nasional Sadar Wisata dan Aksi Sapta Pesona. Pembukaan berlangsung di Pantai Ujong Blang, Gampong Hagu Barat Laut, Kamis (27/4).

 
Prev  1, 2, 3 ... 75, 76, 77