12
Des
2018
KEGIATAN EVALUASI APBG 2018 DAN PENYERAHAN PAGU INDIKATIF APBG 2019
Lhokseumawe ~ Wakil Walikota Lhokseumawe, Yusuf Muhammad, SE, MSM
menghadiri kegiatan Evaluasi APBG Tahun 2018 dan Penyampaian PAGU
Indikatif APBG Tahun 2019. Kegiatan berlangsung di Aula Harun Square Hotel,
Selasa (11/12).
12
Des
2018
KUNJUNGAN KERJA TIM PEMANTAU DPR RI TERHADAP PELAKSANAAN UU OTSUS
Lhokseumawe ~ Wakil Walikota Lhokseumawe, Yusuf Muhammad, SE, MSM menerima
Kunjungan Kerja Tim Pemantau DPR RI Terhadap Pelaksanaan UU Otsus Aceh,
Papua dan Keistimewaan D.I.Y di Lhokseumawe. Acara berlangsung di Guest
House PT. PAG, Senin (10/12).
12
Des
2018
PEMBUKAAN KEGIATAN PEMBINAAN DAN PENGAWASAN TERPADU PENGUSAHAAN MINERAL DAN BATUBARA DI PROVINSI ACEH
Lhokseumawe ~ Wakil Walikota Lhokseumawe, Yusuf Muhammad, SE, MSM membuka
kegiatan Pengawasan dan Pembinaan Terpadu Pengusahaan Mineral dan Batubara
Provinsi Aceh. Pembukaan berlangsung di Aula Harun Square Hotel, Sabtu
(08/12).
05
Des
2018
GROUND BREAKING GEDUNG PT TASPEN KANTOR CABANG LHOKSEUMAWE
Lhokseumawe ~ Walikota Lhokseumawe, Suaidi Yahya melakukan Ground Breaking
Pembangunan Gedung PT. Taspen (Persero) Kantor Cabang Lhokseumawe. Ground
Breaking berlangsung di Jl. Merdeka Barat, Gampong Mon Geudong, Rabu
(05/12).
05
Des
2018
DEKLARASI DAMAI PILEG PILPRES TAHUN 2019
Lhokseumawe ~ Walikota Lhokseumawe, Suaidi Yahya menghadiri acara Deklarasi
Damai Pileg/Pilpres 2019. Deklarasi damai berlangsung di Lapangan Hiraq,
Minggu (02/12).
05
Des
2018
LOMBA DAYUNG PERAHU TRADISIONAL LHOKSEUMAWE
Lhokseumawe ~ Walikota Lhokseumawe, Suaidi Yahya menghadiri acara Lomba
Dayung Perahu Tradisional dalam rangka Hari Armada Ke-73. Lomba Dayung
Perahu berlangsung di Krueng Cunda, Sabtu (1/12).
04
Des
2018
SELEKSI JPT PRATAMA PADA DINAS KOMUNIKASI, INFORMATIKA DAN PERSANDIAN KOTA LHOKSEUMAWE
Sehubungan dengan Surat Susulan dari Komisi Aparatur Sipil Negara Nomor
B-2755/KASN/12/2018 Tanggal 4 Desember 2018 tentang Rekomendasi Rencana
Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama pada Dinas Komunikasi, Informatika
dan Persandian Kota Lhokseumawe
03
Des
2018
LAUNCHING BANTUAN PANGAN NON TUNAI DAN PENYERAHAN KARTU KESEJAHTERAAN SOSIAL
Lhokseumawe ~ Wakil Walikota Lhokseumawe, Yusuf Muhammad, SE, MSM
me-launching Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) dan menyerahkan Kartu
Kesejahteraan Sosial (KKS). Kegiatan berlangsung di BNI Lhokseumawe, Kamis
(29/11).
03
Des
2018
UPACARA HUT KORPRI KE 47 TAHUN 2018
Lhokseumawe ~ Asisten Administrasi Umum Setdako Lhokseumawe, Miswar, SE,
M.SP bertindak selaku Inspektur pada Upacara peringatan Hari Ulang Tahun
ke-47 Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Tahun 2018 Pemerintah Kota
Lhokseumawe. Upacara berlangsung di Lapangan Hiraq, Kamis (29/11).
27
Nov
2018
PEMBUKAAN ACARA ROAD SHOW PERPUSTAKAAN KOTA LHOKSEUMAWE
Lhokseumawe ~ Sekda Kota Lhokseumawe, Dr. Bukhari, A.Ks, MM membuka acara
Roadshow Perpustakaan. Acara berlangsung di Aula Hotel Harun Square, Selasa
(27/11).
26
Nov
2018
UPACARA HARI GURU NASIONAL TAHUN 2018 DAN HUT PGRI KE-73
Lhokseumawe ~ Walikota Lhokseumawe, Suaidi Yahya, bertindak selaku
Inspektur pada Upacara Hari Guru Nasional Tahun 2018 dan HUT Ke-73 PGRI.
Upacara berlangsung di Lapangan Hiraq, Senin (26/11).
25
Nov
2018
PEMBUKAAN PORA XIII TAHUN 2018
Lhokseumawe ~ Sekda Kota Lhokseumawe, Dr. Bukhari, A.Ks, MM menghadiri
acara Pembukaan Pekan Olahraga Aceh (PORA) XIII Tahun 2018. Pembukaan
berlangsung di Jantho Sport City, Kota Jantho, Kabupaten Aceh Besar, Senin
(19/11) malam.
|