KOTA LHOKSEUMAWE

MENUJU KOTA YANG BERIMAN DAN KREATIF

WARTA KOTA

BERITA DAN INFORMASI KOTA LHOKSEUMAWE

11

Nov

2024
Pj Wali Kota Lhokseumawe Beri Penghargaan Sekolah Adiwiyata, Dorong Inisiatif Lingkungan Sehat

Buka Sosialisasi Gerakan Peduli Dan Berbudaya Lingkungan Hidup Di Sekolah (GPBLHS/Adiwiyata), Penjabat Wali Kota Lhokseumawe A Hanan, SP, MM hadirkan Safrida Afriana, ST, PGDipl.Sc.,ME sebagai narasumber.

10

Nov

2024
Peringati Hari Pahlawan Ke-79, Pemko Lhokseumawe Gelar Upacara Hingga Beri Penghargaan Pahlawan Masa Kini

Pemerintah Kota (Pemko) Lhokseumawe menggelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan ke-79 yang dilaksanakan di Halaman Kantor Wali Kota Lhokseumawe,

08

Nov

2024
Lhokseumawe Terima Hibah PJUTS dari EBTKE, Dorong Transisi Energi Bersih di Daerah

Penjabat (Pj) Wali Kota Lhokseumawe, A. Hanan S.P., MM, menghadiri acara penandatanganan Berita Acara Serah Terima (BAST) dan Naskah Hibah Barang Milik Negara (BMN) yang diadakan oleh Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE) Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).

08

Nov

2024
Pj Wali Kota Lhokseumawe Hadiri Rakornas Pemerintah Daerah di SICC, Bogor

Penjabat (Pj) Wali Kota Lhokseumawe, A. Hanan, S.P., M.M., menghadiri Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) untuk Pemerintahan Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024 yang diselenggarakan di Sentul International Convention Center (SICC), Bogor, Jawa Barat.

06

Nov

2024
WARGA KOTA LHOKSEUMAWE TOLAK WACANA PEMKO RELOKASI PENGUNGSI ETNIS ROHINGYA

Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Lhokseumawe, T Adnan tinjau beberapa lokasi yang akan direncanakan untuk merelokasi pengungsi rohingya. Beberapa lokasi tersebut adalah, Gampong Jeulikat dan Gampong Alue Lim Kecamatan Blang Mangat dan Gampong Blang Panyang, Kecamatan Muara Satu

05

Nov

2024
PEMKO LHOKSEUMAWE PANTAU PENGGUNAAN TAPPING BOX

Tapping box pajak, merupakan sistem yang digunakan untuk memantau transaksi pelaku usaha pada bisnis yang menjadi objek pajak daerah dan sebagai salah satu solusi digital pajak. Pemerintah Kota (Pemko) Lhokseumawe telah memasang 38 unit tapping box kepada sejumlah pelaku usaha.


HEADLINE INFO

INFORMASI DAN PENGUMUMAN



GALERI KEGIATAN

LINGKUP PEMERINTAH KOTA LHOKSEUMAWE
12 November 2024
Peringati HAri PAhlawan ke-79
08 November 2024
Rapat Koordinasi Nasional Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah Tahun 2024
01 November 2024
Lhokseumawe Marching Band Competition 2024
01 November 2024
Latihan Penanganan Konflik Sosial Korem 011/Lilawangsa Meucegek 24-05
31 Oktober 2024
Pengukuhan DutaBaca Kota Lhokseumawe Tahun 2024
31 Oktober 2024
Pengucapan Sumpah/Janji Pimpinan DPRK Lhokseumawe

MITRA KERJASAMA

PEMERINTAH KOTA LHOKSEUMAWE