BERITA DAERAH

Warta Kota Lhokseumawe

26

Jan

2023
Hasil Verifikasi ADM Pasca Sanggah PPPK Tenaga Teknis Tahun 2023

Berdasarkan hasil verifikasi dan validasi terhadap sanggahan pelamar, dengan ini kami sampaikan nama-nama peserta yang lulus dan tidak lulus verifikasi seleksi pppk Tenaga Teknis di Lingkungan Pemerintahan Kota Lhokseumawe  Formasi Tahun 2022

24

Jan

2023
Pj Walikota Lhokseumawe akan jadikan Lhokseumawe Lebih Hebat

Kedepan, kota Lhokseumawe ingin saya jadikan kota yang lebih hebat.

22

Jan

2023
Pj Walikota Lhokseumawe membuka Lhokseumawe Youth Conference, Apresiasi Yayasan Jinoe

Pemerintah Kota Lhokseumawe mengapresiasi dan mendukung kegiatan Lhokseumawe Youth Conference on Peace and Tolerance 2023 yang digelar oleh Yayasan Jaring Inovasi Nanggroe (JINOE) dan Indika Foundation.

20

Jan

2023
Pemko Lhokseumawe Galakkan Gerakan Masyarakat Bersih Mesjid

Untuk memupuk kepedulian lingkungan agar tetap bersih dan asri, Pemerintah  Kota Lhokseumawe terus menggalakan Gerakan Jum`at Bersih. Setiap Jum`at pagi  dengan melibatkan Aparatur Sipil Negara  dan partisipasi masyarakat.   Salah satunya adalah Gerakan masyarakat bersih mesjid (GERMAS BM).

18

Jan

2023
Pemko Lhokseumawe Apresiasi Peringatan Maulid oleh PD - IPHI

Bertempat di Aula Kantor Wali Kota Lhokseumawe. 
Acara diadakan Pengurus Daerah – Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (PD-IPHI) Kota Lhokseumawe.Rabu (18/01/2023).

17

Jan

2023
Hasil Pasca Sanggah Seleksi Kompetensi PPPK Tenaga Kesehatan Tahun 2022

Sehubungan dengan Surat Plt. Kepala Badan Kepegawaian Negara selaku Ketua Tim Pelaksana Seleksi Nasional Pengadaan CASN Tahun 2022 Nomor: 198.1/RKS.04.03/SD/K2023 Tanggal 17 Januari 2023 perihal Penyampaian Hasil Seleksi Calon PPPK Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan Tahun 2022.

12

Jan

2023
Hasil Administrasi PPPK Teknis Formasi Tahun 2022

Berdasarkan hasil verifikasi yang dilakukan secara online terhadap kesesuaian  
antara dokumen yang diunggah oleh pelamar Seleksi Pegawai Pemerintah dengan  
Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Teknis di Lingkungan Pemerintah Kota Lhokseumawe  
Formasi Tahun 2022, Hasil Verifikasi dapat dilihat pada Portal Resmi Pemerintah Kota Lhokseumawe

11

Jan

2023
Pj Walikota Lhokseumawe Terima Kunjungan kepala BKKBN Pusat

Penjabat (PJ) Walikota Lhokseumawe, Dr Drs Imran, MSi ,MA.Cd menerima kunjungan Kepala BKKBN Pusat, Dr dr Hasto Wardoyo SPOG, Rabu (11/1) yang berlangsung di ruang kerja walikota 

10

Jan

2023
Pj Walikota Terima Audiensi Team Premeir Oil

Penjabat Walikota Lhokseumawe ,Dr Drs Imran ,MSI ,MA.Cd menerima audiensi team dari Perusahaan Premier Oil atau Harbour Ebergy, sebuah perusahaan migas yang melakukan pengeboran lepas pantai

09

Jan

2023
Pj Walikota Ajak ASN Tingkatkan Kinerja dan Disiplin

Penjabat Walikota Lhokseumawe, Dr Drs Imran, MSi,MA.Cd mengajak  seluruh  kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Kota Lhokseumawe  dan ASN untuk meningkatkan kinerjanya dan displin.

05

Jan

2023
PJ Walikota Tegaskan Bangun Rumah Sakit Daerah

Pemerintah Kota Lhokseumawe tetap akan membangun sebuah Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di kota Lhokseumawe tahun ini.

05

Jan

2023
Pj Walikota Laksanakan Pengukuhan Pengurus MAA Kota Lhokseumawe

Penjabat Walikota Lhokseumawe, Dr.Drs.Imran, M.Si, MA.Cd, resmi mengukuhkan pengurus Majelis Adat Aceh (MAA) Kota Lhokseumawe pada Kamis (5/1/23) yang berlangsung di Aula Setdako.

 
Prev  1, 2, 3 ... 19, 20, 21 ... 56, 57, 58  Next